Sejarah Game

Senin, 26 Maret 2012
Tahun 1952, AS Douglas membuat game Tic tac toe yang ditampilkan dalam sebuah tabung vakum computer. Kemudian tahun 1958, Willy Higginbotham membuat game Tennis for Two yang berjalan di osiloskop yang terhubung ke analog Donner computer.
Tahun 1961 – 1962, game space war dikembangkan di MIT menggunakan grafik vector di PDP-1. Sega merilis periskop, terciptalah elektronik shooting game, game arcade yang pertama.

Tahun 1971-1974, Tahun kelahiran game komersil
Tahun 1971, Nolan Bushnell mengembangkan computer space, arcade game komersil yang pertama. Berbasis pada spacewar. Menggunakan grafik vector, real time dan terlalu sophisticated untuk pasar. Dan gagal.

Tahun 1972, Bushnell memulai Atari. Odyssey oleh Magnavox membuat game hockey. Home TV game yang pertama, masih analog. Terjual 100.00 dengan harga jual $100/console.
Tahun 1973, Atari membuat Pong in Arcades.
Tahun 1974, Kee merilis Tank. Atari membuat game balap yang pertama

Tahun 1972-1976, William Crowther dan Don Woods membuat game adventure : The colossal cave. Game petualangan berbasis text yang pertama, berjalan di DEC mainframes (PDP - 10)
Dilewat dan akhirnya tahun 2004, The sims 2, halo 2, half life 2, doom. Game console, pertumbuhannya stabil, harga lebih murah. Nokia meluncurkan N-Gages, Nintendo meluncurkan DS, Sony meluncurkan PSP.

Tahun 2005, console : XBOX 360, PS3, Nintendo Wii.
PC Games All Time Best Sellers (2007)
1. The Sims (16 million shipped, 29 million including expansions)
2. Lineage II (14 million customers)
3. The Sims 2 (13 million)
4. World of Warcraft (10 million subscribers)
5. StarCraft (9.5 million, includes StarCraft: Brood War)
6. Half-Life (8 million)
7. Myst (6 million)
8. Guild Wars (4.5 million, includes Factions, Nightfall, and Eye of the North)
9. Cossacks: European Wars (4 million)
10. Diablo II (4 million)
11. Frogger (4 million)
12. Half-Life 2 (4 million)
13. Populous (4 million)
14. RollerCoaster Tycoon (4 million in North America)
15. Doom 3 (3.5 million)
16. EverQuest (3.5 million)
17. Theme Park (3.5 million)
18. Age of Empires (3 million)
19. Command & Conquer: Red Alert (3 million)
20. Warcraft III: Reign of Chaos (3 million)



Sumber Referensi :
http://rezbrain.multiply.com/journal/item/5?&show_interstitial=1&u=/journal/item

0 komentar:

Posting Komentar